Rabu, 12 Mei 2010

Cara Menghilangkan Navbar Blogger

Setelah sekian lama membuata postingan tentang dollar, sudah waktunya saya berbagi ilmu kepada sesama blogger.

Tips-trik blogger yang pertama adalah bagaimana cara menghilangkan navbar pada blogger.

  1. Langkah petama adalah login dulu.
  2. pilih Tata Letak--------> Edit HTML
  3. cari kode ini-------> body {
  4. kemudian copy paste kode ini------> .Navbar {display: none !important;} tepat diatas kode di atas.
  5. langkah terakhir........simpan...dah selesai gampang banget kan?
Update:
Kata teman-teman blogger, menghilangkan navbar merupakan tindakan yang melanggar T.O.S..wieeew.....trus gimana dong?? Tenang sobat saya ada tips-trik menghilangkan navgar yang tidak melanggar T.O.S. Contohnya bisa di lihat di blog ini, coba kamu arahkan cursor mouse ke atas, yang awalnya navbar blog ini tidak tampak, ketika cursor diarahkan di navbar akan kelihatan.

Langsung saja gak usah pake lama..
  1. login dulu ya.
  2. pilih tata letak trus pilih edit html
  3. cari kode]]></b:skin>
  4. copy paste kode di bawah ini di atas kode ]]></b:skin>
    #navbar-iframe{opacity:0.0;filter:alpha(Opacity=0)} #navbar-iframe:hover{opacity:1.0;filter:alpha(Opacity=100, FinishedOpacity=100)}
  5. simpan dan lihat hasilnya
tips-----------------------> untuk memudahkan pencarian kode....tekan ctrl+f dan setiap mengedit templates jangan lupa untuk membackup dulu templatenya.

Sekian dulu, salam sukses
Bookmark and Share

0 komentar:

Posting Komentar

Baca Juga Artikel Ini

Dollar Gratisan